Rabu, 04 April 2012

makanan khas makassar

saya adalah warga negara indonesia asli dari daerah makassar .makassar sangat terkenal akan keindahan kota maupun terkenal dengan makanan khas yang sangat terkenal akan kelezatannya.
ini adalah makanan khas makassar yang sangat enak yang dapat saya rekomendasikkan untuk teman teman semua
1. cotto makassar
sop berkuah dengan bahan-bahan dasar yang terdiri dari usus, hati, otak, daging sapi atau kuda, dimasak dengan bumbu sereh, laos, ketumbar, jintan, bawang merah, bawang putih, garam yang sudah dihaluskan, daun salam, jeruk nipis, dan kacang. Pada umumnya Coto Makassar disajikan/dimakan bersama ketupat

2.pisang ijo
Pisang hijau ini mempunyai tampilan yang sangat lucu , dibungkus dengan tepung terigu yang sudah diberi santan dan air daun pandan sebagai pewarna dan pengharum sehingga berwarna hijau, disajikan dengan saus yang diberi es serut dan sirop.


3. sop saudara
sop berkuah dengan bahan-bahan dasar seperti daging sapi/kerbau yang dimasak dengan aneka bumbu dan disajikan bersama nasi putih atau ketupat dengan Ikan Bakar sebagai tambahan lauknya.


Ini adalah 3 contoh dari kuliner khas Makassar yang sangat saya suka.semoga bias menjadi rekomendasi pilihan bagi anda yang menyukai makanan khas dari daerah..
SELAMAT MENCOBA ………….

Tidak ada komentar:

Posting Komentar